2 Motif relief wayang tempel dinding, Ki Lurah SEMAR (Sang hyang ismaya) berdiri dan badan terbalik

    Relief adalah sebuah gambar timbul di atas lempengan batu alam motif berbagai macam gambar, yang pengerjaan dengan cara di tatah atau di pahat secara manual hingga menghasilkan sebuah gambar timbul tampak 3 dimensi, Relief atau Lukisan timbul dari batu alam saat ini kita kembangkan menjadi lebih indah lagi dengan sentuhan Cat ber warna-warni, Cat yang kita gunakan juga berkuwalitas tidak mudah pudar atau luntur, selain itu juga tahan terhadap cuaca panas maupun hujan karena gambar relief setelah kita cat akhir finising menggunakan Clear gloss.

Lihat contoh ukiran yang kita beri sentuhan Cat di bawah ini :

Relief gunung pangrango

Relief ikan koi

Patung naga

Tiang Pilar teras dll

    Kita buat sebuah relief batu alam dengan 2 (dua) motif wayang Semar (Sang hyang ismaya) yang berbeda bentuk atau model dan ini 1 (satu) pesanan dari Bantul, Yogyakarta.

Relief batu alam tempel dinding motif wayang semar yang bermakna dan banyak di minati

Lihat pada relief gambar semar di bawah ini yang memang indah dan cantik, ukiran yang tampak detail dan jelas walaupun di lihat dari sudut pandang yang jauh.

Keterangan ukuran relief Semar

    Lebar : 200 cm

    Tinggi : 200 cm

    Tebal   : 8 cm

Ukuran relief semar cukup besar dan background belakan ukiran klasik yang indah, gambar yang pertama bertuliskan WATU PARIS dan yang ke dua bertuliskan RUKUN AGAWE SANTOSA, masing-masing model gambar semar mempunyai arti tersendiri.

  • Pemesanan silahkan hubungi kontak kami.
  • Melayani pengiriman ke seluruh Indonesia.
  • dan berikut pemasangan jika menginginkan terpasang sekalian.

  
  1. Ukiran relief tempel dinding motif gambar ki Lurah semar bodronoyo.

relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo
Ukuran 200 cm x 200 cm x 8 cm

relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo

    Relief batu alam Paras Jogja Putih dengan motif tema Ki Semar Bodronoyo

    Merupakan karya seni pahat yang memadukan keindahan tradisi budaya Jawa dengan sudut pandang batu alam. Relief ini menggambarkan sosok Semar, tokoh punakawan yang melambangkan kebijaksanaan, kesederhanaan, dan kekayaan. Dengan detail ukiran yang halus, ekspresi Semar ditampilkan penuh kelembutan dan kebijaksanaan, mewakili keinginan sebagai pengasuh sekaligus penasihat para ksatria Pandawa.

    Dalam relief ini, ornamen tradisional seperti motif awan, sulur-sulur, dan flora khas Jawa turut menghiasi latar, memberikan kesan estetika yang menyatu dengan tema utama. Batu Paras Jogja Putih yang dikenal memiliki warna cerah dan tekstur lembut, menjadi media sempurna untuk menonjolkan detail ukiran serta menghadirkan suasana elegan namun tetap alami.

    Karya ini sangat cocok digunakan sebagai elemen dekorasi pada dinding rumah, taman, atau ruang berkolaborasi, menciptakan nuansa tradisional yang menenangkan dan penuh makna filosofis. Selain sebagai penghias, relief ini juga berfungsi sebagai pengingat nilai-nilai luhur yang disampaikan oleh tokoh Semar dalam budaya Jawa.



    2. Relief wayang semar badan terbalik ke bawah, yang mempunyai makna arti tersendiri.

relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo
Ukuran 200 cm x 200 cm x 8 cm

relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo   relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo

relief batu alam tempel dinding motif gambar wayang ki lurah semar bodronoyo

    Relief unik berbahan batu alam Paras Jogja putih, menampilkan tokoh wayang Semar dalam posisi terbalik yang penuh filosofi

Semar, dengan kepala di bawah dan kaki di atas, digambarkan dalam detail ukiran halus khas seni tradisional Jawa. Posisi terbalik ini merefleksikan pesan mendalam tentang keseimbangan hidup, kerendahan hati, dan pandangan berbeda dalam memahami kehidupan. Ukiran ini memiliki dimensi artistik yang kuat, menonjolkan keindahan batu Paras Jogja putih dengan tekstur alami yang lembut dan warna yang elegan, cocok untuk mempercantik dinding interior atau eksterior dengan nuansa budaya yang kental.

To Top